Cara Membuat Tabel di Blog bagian 2
sebelumnya saya telah membahas Cara Membuat tabel dalam postingani blog dengan bantuan MS WORD kaali ini saya akan membhas kembali Cara Membuat tabel dalam postingani blog bagian 2 yang jauh lebih mudah simaklh penjelasan di bawah ini
Cara Membuat tabel di blog bag 2
Untuk membut table kita memang memerlukan sedikit pengetahun tentang Html sebagai contohnya susunan bahasa table HTML di bawah ini
<table border="1" bordercolor="#3366FF" style="background-color:#CCFFFF" width="400" cellpadding="3" cellspacing="3">
<tr>
<td>Text sobat di sini </td>
<td> Text sobat di sini </td>
<td> Text sobat di sini </td>
</tr>
<tr>
<td> Text sobat di sini </td>
<td> Text sobat di sini </td>
<td> Text sobat di sini </td>
</tr>
<tr>
<td> Text sobat di sini </td>
<td> Text sobat di sini </td>
<td> Text sobat di sini </td>
</tr>
</table>
dan ini hasilnya
Text sobat di sini | Text sobat di sini | Text sobat di sini |
Text sobat di sini | Text sobat di sini | Text sobat di sini |
Text sobat di sini | Text sobat di sini | Text sobat di sini |
Ini sebuah tabel yang sederhana dengan menggunakan 3 row dan 3 colom dengan warna sederhana. Bagaimana jika sobat membuat jumlah kolomnya dengan jumlah puluhan dan warnanya macam macam ? mungkin sobat akan sedikit pusing dan sangat lama membuat energi sobat terkuras hanya untuk membuat sebuah tabel saja . Belum lagi kalau ada kesalahan dalam penulsan kode HTML nya, dalam mengeditnya nah untuk itu saya akan memberikan solusi yang lebih mudah Cara Membuat tabel di blog secara mudah tanpa harus mengerti kode Html seperti contoh di atas yaitu dengan menggunakan layanan sebuah situs pembuat tabel online seperti table generator online yang memberi banyak kemudahan. Anda tinggal masukkan jumlah row dan kolom, ukuran luas dan tinggi, warna, border, dan beberapa aturan mudah lainnya. Setelah itu klik generatornya. Selanjutnya,copy hasil kode tabelnya ke HTML editor posting blog. Isi tabel/table tersebut dengan tulisan atau gambar yang diinginkan. lalu Selesai nah untuk situs nya saya akan berikan seperti yang tertera di bawah ini
Berikut situs-situs penyedia layanan HTML Generator online:
Berikut situs-situs penyedia layanan HTML Generator online:
- Quackit
- Code-Generator
- HTML Basix
- HTML Basix
- Table Generator
0 comments:
Post a Comment